Berita

Category

foto rektor, wakil dekan, dan kaprodi mist umsida bersama prof lee sang seok dari tottori university
MIST UMSIDA – Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (UMSIDA) kembali menghadirkan akademisi internasional dalam rangkaian kuliah tamu (guest lecture). Kali ini, UMSIDA berkesempatan menyambut Prof. Sang Seok Lee dari Universitas Tottori, Jepang, yang memberikan wawasan berharga mengenai penerapan sensor untuk mengukur kualitas air (pH) dengan alat mini yang telah dimodifikasi secara inovatif. Acara ini berlangsung di Meeting...
Read More
Ucapan selamat atas peresmian pembukaan Program Studi S2 Baru: Magister Inovasi Sistem dan Teknologi UMSIDA
MIST UMSIDA – Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (UMSIDA) kembali menorehkan sejarah dengan meresmikan pembukaan program studi baru, Magister Inovasi Sistem dan Teknologi (MIST) di Fakultas Sains dan Teknologi (FST). Peresmian ini selaras dengan keputusan Menteri Pendidikan Tinggi Sains dan Teknologi Republik Indonesia nomor 15/B/O/2025. Menjawab Tantangan Teknologi dan Inovasi Seiring pesatnya perkembangan industri digital, kebutuhan akan...
Read More